MAKAM POCUT BAREN DI ACEH BARAT

  • 3 Januari 2017 23:05
MAKAM POCUT BAREN DI ACEH BARAT
Seorang warga berziarah ke makam Pocut Baren di Desa Tungkop, Kecamatan Sungai Mas, Aceh Barat, Aceh, Selasa (3/1). Pocut baren adalah salah seorang pahlawan dan ulama wanita dari Aceh yang terkenal gigih dalam melawan penjajah Belanda pada tahun 1903 hingga tahun 1910. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/pd/17.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.52 MB
Disiarkan
03/01/2017 23:05 WIB
Fotografer
Syifa Yulinnas
Editor