PENJUAL KERAJINAN SUKU BADUI

  • 6 Mei 2014 16:55
Suku Badui Dalam, Yuniardi menawarkan gelang akar kepada petugas kepolisian di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Selasa, (6/5). Suku Badui Dalam asal Lebak, Banten kerap melakukan perjalanan jauh dengan berjalan kaki dari daerah asal menuju Ibu Kota. Selain mengunjungi kerabat, mereka biasanya menjual kerajinan tangan menambah biaya hidup selama perjalanan yang bisa ditempuh dalam waktu dua pekan.ANTARA FOTO/Reno Esnir/ss/pd/14.
Foto relacionada
Estándar
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x2254
Tamaño del archivo
1.01 MB
Creada
06/05/2014 16:55 WIB
Fotógrafo
Reno Esnir
Editor