LARANGAN PETIK EDELWEIS GUNUNG LAWU

  • 17 Agustus 2019 22:50
LARANGAN PETIK EDELWEIS GUNUNG LAWU
Pendaki melintas di antara hamparan tanaman Edelweis (Anaphalis javanica) yang bunganya mulai bermekaran di kawasan Gunung Lawu, Jawa Timur, Sabtu (17/8/2019). Pengelola kawasan Gunung Lawu memberlakukan larangan keras memetik bunga Edelweis bagi masyarakat termasuk pendaki gunung yang berada di perbatasan wilayah Jawa Timur dan Jawa Tengah tersebut. ANTARA FOTO/Siswowidodo/wsj.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2667
Tamaño del archivo
2.96 MB
Creada
17/08/2019 22:50 WIB
Fotógrafo
Siswowidodo
Editor
Widodo S Jusuf