Temuan Situs Candi Gedog

  • 4 September 2019 15:25
Temuan Situs Candi Gedog
Petugas Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan memeriksa bongkahan yang diduga merupakan bagian dari situs Candi Gedog di area persawahan di Kelurahan Gedog Kecamatan Sananwetan, Kota Blitar, Jawa Timur, Rabu (4/9/2019). Dari pemeriksaan awal, petugas menemukan sebanyak tujuh titik temuan berupa tatanan struktur batu bata dan kombinasi batuan andesit serta satu batu berbentuk kepala Kala (Raksasa) yang diduga merupakan peninggalan era kerajaan Majapahit. ANTARA FOTO/Irfan Anshori/foc.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2667
Tamaño del archivo
4.49 MB
Creada
04/09/2019 15:25 WIB
Fotógrafo
Irfan Anshori
Editor
Fanny Octavianus