TRADISI KIRAB SERIBU INGKUNG

  • 1 Desember 2019 19:25
TRADISI KIRAB SERIBU INGKUNG
Warga mengikuti "Tradisi Kirab Seribu Ingkung" di Desa Kendengsidialit, Welahan, Jepara, Jawa Tengah, Minggu (1/12/2019). Kirab yang diikuti para petani dengan mengarak orang-orangan sawah menuju persawahan dengan membawa "ingkung" atau ayam yang dimasak utuh kemudian dimakan bersama-sama itu sebagai wujud syukur kepada Tuhan YME atas hasil pertanian yang melimpah. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/ama.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4928x3264
Tamaño del archivo
1.59 MB
Creada
01/12/2019 19:25 WIB
Fotógrafo
Yusuf Nugroho
Editor
Audy Mirza Alwi