KARYA BHAKTI TNI

  • 18 Agustus 2020 12:05
KARYA BHAKTI TNI
Prajurit Pasmar 2 Korps Marinir kerja bakti pembersihan lingkungan dalam program Karya Bakti TNI di desa Tambakcemandi, Sedati, Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (18/8/2020). Karya Bhakti TNI yang dilaksanakan prajurit Pasmar 2 Korps Marinir tersebut bertujuan untuk membantu pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan titik berat pada pembangunan yang bersifat fisik dan non fisik dalam rangka memantapkan kemanunggalan TNI dengan rakyat dan menumbuh suburkan jiwa kebersamaan untuk bergotong royong khususnya pada masa pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Umarul Faruq/foc.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2667
Tamaño del archivo
2.96 MB
Creada
18/08/2020 12:05 WIB
Fotógrafo
Umarul Faruq
Editor
Fanny Octavianus