JALAN LONGSOR

  • 13 November 2010 19:00
JALAN LONGSOR
PALEMBANG, 13/11 - JALAN LONGSOR . Sebuah alat berat berusaha membuka jalan yang tertimbun longsor yang menghubungkan Kota Pagaralam, Tanjungsakti, Kabupaten Lahat, Sumsel, menuju Kota Manna, Kabupaten Bengkulu Selatan, Provinsi Bengkulu, tertimbun longsor sepanjang 400 meter , Sabtu (13/11). Longsor bukan hanya memutus jalur tarsportasi antar provinsi ini saja, tapi juga merusak jaringan kabel listrik tegangan tinggi milik PLN setempat. FOTO ANTARA/Asnadi M Aridi/ed/mes/10
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2000x1343
Tamaño del archivo
248.36 KB
Creada
13/11/2010 19:00 WIB
Fotógrafo
Asnadi M Aridi
Editor