MASJID TERTUA DI KALSEL

  • 18 April 2021 19:50
MASJID TERTUA DI KALSEL
Perahu bermesin melintas di Sungai Kuin dengan latar belakang Masjid Sultan Suriansyah di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Minggu (18/4/2021). Masjid Sultan Suriansyah atau Masjid Kuin merupakan bangunan masjid tertua di Kalsel yang memiliki bentuk arsitektur tradisional Banjar dengan konstruksi panggung dan beratap tumpang yang dibangun pada masa pemerintahan Sultan Suriansyah (1526 Masehi-1550 Masehi). ANTARA FOTO/Bayu Pratama S/rwa.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2667
Tamaño del archivo
1.75 MB
Creada
18/04/2021 19:50 WIB
Fotógrafo
Bayu Pratama S
Editor
Puspa Perwitasari