SERBUAN VAKSIN COVID-19 DI PONDOK PESANTREN

  • 21 Agustus 2021 20:05
SERBUAN VAKSIN COVID-19 DI PONDOK PESANTREN
Dua santriwati berfoto usai mengikuti vaksinasi dalam serbuan vaksin COVID-19 di Pondok Pesantren Assalam, Banyuputih, Situbondo, Jawa Timur, Sabtu (21/8/2021). Serbuan vaksin COVID-19 TNI AL tersebut diikuti 1125 peserta untuk percepatan terwujudnya kekebalan komunal dalam mendorong Indonesia sehat bebas COVID-19. ANTARA FOTO/Seno/rwa.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4096x2759
Tamaño del archivo
1.97 MB
Creada
21/08/2021 20:05 WIB
Fotógrafo
Seno
Editor
Puspa Perwitasari