BUDI DAYA LEBAH MADU TRIGONA

  • 29 September 2021 15:10
BUDI DAYA LEBAH MADU TRIGONA
Peternak lebah madu trigona atau lebah klenceng kerdil (Trigona leaviceps) memeriksa kotak madu di Kampung Tembong, Serang, Banten, Rabu (29/9/2021). Menurut peternak, memelihara lebah madu seukuran lalat tersebut lebih mudah karena bisa dilakukan di sekeliling rumah dan lebih menguntungkan karena khasiat madu sangat banyak dan banyak dicari dengan harga jual madu trigona saat ini mencapai Rp90 ribu per liter. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/hp.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2742
Tamaño del archivo
2.35 MB
Creada
29/09/2021 15:10 WIB
Fotógrafo
Asep Fathulrahman
Editor
Hermanus Prihatna