KASUS HARIAN COVID-19 DI JAWA TIMUR MENURUN

  • 30 September 2021 17:15
KASUS HARIAN COVID-19 DI JAWA TIMUR MENURUN
Petugas menyuntikkan vaksin COVID-19 kepada warga di Tropodo, Waru, Sidoarjo, Jawa Timur, Kamis (30/9/2021). Berdasarkan rilis harian Kemenkes RI dan RS Online periode 15 Juli – 27 September 2021, Provinsi Jawa Timur mengalami penurunan kasus harian dari 8.230 menjadi 92 atau turun sebanyak 98 persen pada rentang waktu periode tersebut dan kasus kematian harian mengalami penurunan dari 211 orang menjadi 14 atau turun sebanyak 93 persen seiring antusiasme dan kesadaran masyarakat Jatim mengikuti anjuran pemerintah untuk disuntik vaksin guna terciptanya kekebalan komunal. ANTARA FOTO/Umarul Faruq/hp.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2666
Tamaño del archivo
2.33 MB
Creada
30/09/2021 17:15 WIB
Fotógrafo
Umarul Faruq
Editor
Hermanus Prihatna