NAZARUDDIN KEMBALI DIPERIKSA

  • 19 September 2011 13:45
NAZARUDDIN KEMBALI DIPERIKSA
JAKARTA, 19/9 - NAZARUDDIN KEMBALI DIPERIKSA. Mantan Bendahara Umum Partai Demokrat M. Nazaruddin bersiap menjalani pemeriksaan di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Senin (19/9). M. Nazaruddin yang menjadi tersangka kasus dugaan suap Wisma Atlet Palembang itu diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Timas Ginting pada kasus pengadaan dan pemasangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya proyek Kemenakertrans tahun angaran 2008. FOTO ANTARA/Andika Wahyu/Koz/mes/11.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2521x1714
Tamaño del archivo
373.94 KB
Creada
19/09/2011 13:45 WIB
Fotógrafo
Andika Wahyu
Editor