KOMITMEN PENGURANGAN SAMPAH PLASTIK DI LAUT

  • 22 Juni 2022 18:10
KOMITMEN PENGURANGAN SAMPAH PLASTIK DI LAUT
Nelayan memperbaiki perahu di sekitar pantai yang dipenuhi sampah plastik di Juntinyuat, Indramayu, Jawa Barat, Rabu (22/6/2022). Pemerintah Indonesia berkomitmen untuk mengurangi sampah plastik di laut dengan diterbitkannya Rencana Aksi Nasional Penanganan Sampah Plastik Laut dan menargetkan pengurangan sebesar 70 persen di tahun 2025. ANTARA FOTO/Dedhez Anggara/nym.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2667
Tamaño del archivo
3.45 MB
Creada
22/06/2022 18:10 WIB
Fotógrafo
Dedhez Anggara
Editor
Nyoman Budhiyana