RUWATAN BUMI NUSANTARA DI BOROBUDUR

  • 14 September 2022 00:15
RUWATAN BUMI NUSANTARA DI BOROBUDUR
Tetua adat bersama seniman melangsungkan ritual Ruwatan Bumi pada rangkaian Pertemuan Tingkat Menteri Kebudayaan G20 di Taman Lumbini Kompleks Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Selasa (13/9/2022). Ruwatan Nusantara atau Ruwatan Bumi merupakan sebuah aksi para pemangku adat Nusantara untuk bersama-sama menyerukan dan mendoakan pemulihan peradaban pascapandemi COVID-19 lewat jalan kebudayaan di Indonesia dan penjuru dunia. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/aww.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4200x2800
Tamaño del archivo
1019.14 KB
Creada
14/09/2022 00:15 WIB
Fotógrafo
Anis Efizudin
Editor
Andika Wahyu