Tradisi berbagi bubur asyura di Kudus

  • 27 Juli 2023 14:00
Tradisi berbagi bubur asyura di Kudus
Warga menerima bubur Asyura saat tradisi berbagi bubur asyura di kompleks Masjid Menara Kudus, Desa Kauman, Kudus, Jawa Tengah, Kamis (27/7/2023). Tradisi ajaran peninggalan Sunan Kudus dengan membagikan sebanyak 1.050 porsi bubur yang berbahan delapan bahan pokok yakni beras, jagung, kedelai, ketela, kacang tolo, pisang dan kacang hijau serta kacang tanah pada bulan Syura yang bertepatan 9 Muharam itu untuk mengajarkan sikap saling berbagi kepada sesama. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/aww.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4288x2848
Tamaño del archivo
3.14 MB
Creada
27/07/2023 14:00 WIB
Fotógrafo
Yusuf Nugroho
Editor
Andika Wahyu