Surplus produksi beras di Sulawesi Tengah

  • 9 November 2023 17:50
Surplus produksi beras di Sulawesi Tengah
Foto udara petani membajak lahan untuk ditanami padi di Desa Watunonju, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Kamis (9/11/2023). Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah menyebutkan produksi beras di provinsi itu mengalami surplus 100.158 ton pada periode Januari-November 2023 dan peningkatan produksi tersebut ditopang dari program Indeks Pertanaman 400 (IP400). ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/tom.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
8064x4536
Tamaño del archivo
3.13 MB
Creada
09/11/2023 17:50 WIB
Fotógrafo
Mohamad Hamzah
Editor
Rahmadi Rekotomo