Luas panen padi di Jambi meningkat

  • 13 Mei 2024 11:55
Luas panen padi di Jambi meningkat
Petani mengangkut bibit padi untuk ditanam di lahan sawah irigasi, sentra pertanian Desa Sri Agung, Tanjung Jabung Barat, Jambi, Senin (13/5/2024). Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Jambi mencatat luas panen padi di daerah itu pada 2023 mencapai sekitar 61,24 ribu hektare atau meningkat sebesar 1,15 persen dibanding tahun sebelumnya yang mencapai 60,54 ribu hektare. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/rwa.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
5000x3327
Tamaño del archivo
3.61 MB
Creada
13/05/2024 11:55 WIB
Fotógrafo
Wahdi Septiawan
Editor
Puspa Perwitasari