SIAGA BANDARA

  • 14 Agustus 2012 17:41
SIAGA BANDARA
SURABAYA, 14/8 - SIAGA BANDARA. Sejumlah anggota Pomal Lanudal Juanda Unit Satwa K9, bersama anggota Komando Pasukan Katak (Kopaska) TNI AL, melakukan patroli siaga di lingkungan Bandara Internasional Juanda Surabaya, Selasa (14/8). Patroli siaga yang rutin dilakukan oleh Satuan Tugas Pengamanan (Satgaspam) Bandara Internasional Juanda tersebut, sebagai upaya memberi rasa nyaman dan aman para calon penumpang, terutama menjelang dan sesudah Lebaran 2012. FOTO ANTARA/Eric Ireng/ed/12
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3872x2310
Tamaño del archivo
1.15 MB
Creada
14/08/2012 17:41 WIB
Fotógrafo
Eric Ireng
Editor