TEDONG BONGA

  • 26 Desember 2012 18:50
TEDONG BONGA
TANA TORAJA, 26/12 - TEDONG BONGA. Seorang pria menggiring Tedong Bonga (Kerbau Albino) di kawasan wisata Kete Kesu, Toraja Utara, Sulsel, Rabu (26/12). Kerbau albino belang jenis bubalus bubalis atau kerbau lumpur yang hanya dijumpai di Tana Toraja merupakan salah satu kerbau termahal di dunia mencapai Rp300 juta per ekor. Kerbau ini merupakan hewan utama dalam upacara pemakaman Rambu Solo. di Tana Toraja. FOTO ANTARA/Dewi Fajriani/ss/ama/12
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3030x2016
Tamaño del archivo
998.97 KB
Creada
26/12/2012 18:50 WIB
Fotógrafo
Dewi Fajriani
Editor