EWINDO BANTU PENGUNGSI SINABUNG

  • 5 Februari 2014 11:20
EWINDO BANTU PENGUNGSI SINABUNG
Managing Director PT East West Seed Indonesia (Ewindo) Glenn Pardede (kiri) bersama Direktur, Afrizal Gindow (kedua kiri) menyantap jagung rebus bersama anak-anak pengungsi erupsi Gunung Sinabung, di posko pengungsian Lau Gumba, Brastagi, Karo, Sumut, Selasa (4/2). Ewindo menyerahkan bantuan siap saji diantaranya jagung manis rebus yang bekerja sama dengan petani sayuran binaan perusahaan tersebut. ANTARA FOTO/Irsan Mulyadi/mes/14
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
5184x3456
Tamaño del archivo
2.24 MB
Creada
05/02/2014 11:20 WIB
Fotógrafo
Irsan Mulyadi
Editor