ESKAVASI MANUSIA PRASEJARAH

  • 28 Februari 2014 17:05
ESKAVASI MANUSIA PRASEJARAH
Arkeolog menunjukkan artefak pisau prasejarah dari hasil eskavasi manusia purba di Gua Pawon, Bandung Barat, Jawa Barat, Jumat (28/20). Balai Arkeologi Bandung berhasil menemukan artefak serta kerangka manusia yang diduga merupakan peradaban yang lebih tua dari Manusia Prasejarah Pawon yang berumur 9500 tahun lalu pada kedalaman mencapai 220 cm dari permukaan tanah atau 60 cm dari rangka manusia purba sebelumnya. ANTARA FOTO/Novrian Arbi/ss/mes/14
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1360
Tamaño del archivo
501.71 KB
Creada
28/02/2014 17:05 WIB
Fotógrafo
Novrian Arbi
Editor