PENAMBAHAN SATWA

  • 29 April 2014 10:55
PENAMBAHAN SATWA
Seekor bayi Orangutan (Pongo Pygmaeus) berjenis kelamin jantan dengan berat 2,3 kilogram dirawat di Taman Satwa Kandih, Kota Sawahlunto, Sumbar, Senin (28/4). Kelahiran bayi Orangutan yang diberi nama Mikaeel ini, menambah koleksi Taman Satwa Kandih, sebanyak 98 satwa. ANTARA FOTO/Muhammad Arif Pribadi/Asf/mes/14.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1365
Tamaño del archivo
196.99 KB
Creada
29/04/2014 10:55 WIB
Fotógrafo
Muhammad Arif Pribadi
Editor