PACU JAWI

  • 3 Mei 2014 19:07
PACU JAWI
Seorang joki berusaha menyatukan jawinya (sapi) agar larinya lebih kencang sekaligus teratur pada pacu jawi tradisional di Nagari Simabuah, Kec.Pariangan, Kab.Tanah Datar, Sumbar, Sabtu (3/5). Pacu jawi merupakan salah satu tradisi permainan anak nagari turun menurun yang diadakan usai petani panen padi dan hanya terdapat di empat kecamatan di daerah itu. ANTARA FOTO/Maril Gafur/ed/ama/14
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
1801x2048
Tamaño del archivo
608.2 KB
Creada
03/05/2014 19:07 WIB
Fotógrafo
Maril Gafur
Editor