MOU TANGANI PENGEMIS DAN GELANDANGAN

  • 29 September 2014 15:05
MOU TANGANI PENGEMIS DAN GELANDANGAN
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaya Purnama (kanan) dan Kepala Polda Metro Jaya Irjen (Pol) Unggung Cahyono (kiri) berjabat tangan seusai menandatangani MOU tentang Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, Senin (29/9). Kesepakatan bersama tersebut sebagai dasar hukum untuk mensinergikan program dalam upaya mendeteksi permasalahan secara dini serta penegakan hukum terkait PMKS yang melakukan tindak pelanggaran atau korban tindak kejahatan. ANTARA FOTO/Reno Esnir/Asf/14.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x2243
Tamaño del archivo
1.76 MB
Creada
29/09/2014 15:05 WIB
Fotógrafo
Reno Esnir
Editor