KAPAL PERUSAK RINGAN

  • 29 September 2014 17:45
KAPAL PERUSAK RINGAN
KRI John Lie (JOL-358) dan KRI Usman Harun (USH-359) yang baru tiba melaksanakan latihan formasi di Perairan Karimunjawa, Jateng, Minggu (28/9). Kedua KRI jenis perusak ringan (Multi Role Light Fregate/MRLF) yang berbobot 1941 ton buatan BAE System Maritime Naval Ships Inggris yang baru dibeli TNI AL untuk bertugas di Satuan Kapal Eskorta (Satkor-Armada RI Wilayah Timur). ANTARA FOTO/Joko Sulistyo/Asf/nz/14.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1320
Tamaño del archivo
1.1 MB
Creada
29/09/2014 17:45 WIB
Fotógrafo
Joko Sulistyo
Editor