KUCING EMAS SUMATERA

  • 12 November 2016 15:20
KUCING EMAS SUMATERA
Seekor Kucing Emas Sumatera (Catopuma temminckii) berada di kandang Badan Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat, Padang, Sabtu (12/11). Petugas BKSDA mengamankan kucing emas yang masuk ke rumah warga di sebuah perumahan dan diduga kucing yang digolongkan sebagai salah satu satwa Near Threatened (Hampir Terancam) menurut IUCN Redlist itu merupakan peliharaan warga yang lepas. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/foc/16.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x2036
Tamaño del archivo
1.4 MB
Creada
12/11/2016 15:20 WIB
Fotógrafo
Iggoy El Fitra
Editor