JEMBATAN RUNTUH DI BONDOWOSO

  • 13 November 2016 20:25
JEMBATAN RUNTUH DI BONDOWOSO
Warga berjalan melintasi jembatan Sumber Pandan yang runtuh sebagian di Jalan Raya Jember-Bondowoso Kecamatan Grujugan, Bondowoso, Jawa Timur, Sabtu (13/11). Hujan deras beberapa hari terakhir membuat jembatan penghubung antara Kabupaten Jember - Bondowoso itu runtuh, tapi tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu, dan kini arus lalu lintas di jembatan itu harus memakai sistem buka tutup. ANTARA FOTO/Seno/aww/16.
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x2000
Tamaño del archivo
886.2 KB
Creada
13/11/2016 20:25 WIB
Fotógrafo
Seno
Editor