PENINGKATAN EKSPOR SALAK INDONESIA

  • 26 April 2017 10:30
PENINGKATAN EKSPOR SALAK INDONESIA
Petani memanen buah salak di salah satu lahan di sentra perkebunan salak Turi, Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta, Rabu (26/4). Menurut data Badan Karantina Pertanian Kementan, ekspor buah salak Indonesia dengan tujuan 29 negara mengalami peningkatan sekitar 4,24 persen dari 758,656 ton menjadi 790,888 ton karena dipicu peningkatan kepercayaan pasar atas mutu dan kualitas buah asli Indonesia tersebut memenuhi standar jaminan kesehatan serta keamanan pangan negara-negara pengimpor. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/aww/17.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2705
Tamaño del archivo
2.41 MB
Creada
26/04/2017 10:30 WIB
Fotógrafo
Aditya Pradana Putra
Editor