TRADISI PETIK LAUT MUNCAR

  • 5 Oktober 2017 18:50
TRADISI PETIK LAUT MUNCAR
Warga mengikuti larung sesaji saat tradisi petik laut di Perairan Sembulungan, Muncar, Banyuwangi, Jawa Timur, Selasa (5/10). Tradisi ritual petik laut yang dilaksanakan setiap 15 muharam itu merupakan ungkapan rasa syukur para nelayan atas hasil tangkapan ikan yang melimpah, sekaligus ritual tolak bala agar terhindar dari bahaya saat berlayar mencari ikan. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/kye/17.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2667
Tamaño del archivo
2.19 MB
Creada
05/10/2017 18:50 WIB
Fotógrafo
Budi Candra Setya
Editor