KERAJINAN LIMBAH KAIN DAN KAYU

  • 28 Oktober 2017 11:55
KERAJINAN LIMBAH KAIN DAN KAYU
Pengrajin membuat tas dari limbah kulit kayu Terap (Artocarpus blumei) di rumah pribadi sekaligus tempat produksi dan ruang galerinya di Pematangsulur, Telanaipura, Jambi, Sabtu (28/10). Kerajinan tangan dari kulit kayu dan limbah sisa potongan batik khas Jambi yang diolah menjadi aneka gantungan kunci, tas, dan dompet tersebut dijual seharga Rp10.000 sampai Rp650.000 dan telah diminati sejumlah pelanggan dari dalam dan luar negeri. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/foc/17.
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2629
Tamaño del archivo
2.61 MB
Creada
28/10/2017 11:55 WIB
Fotógrafo
Wahdi Septiawan
Editor