KREDIT USAHA RAKYAT-

  • 26 Januari 2010 14:30
KREDIT USAHA RAKYAT-
CIREBON, 26/1 - KREDIT USAHA RAKYAT. Direktur Utama BNI, Gatot M Suwondo menyerahkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) BNI secara simbolis kepada salah satu debitur BNI, Jamaludin bin Karnoto, usaha pembibitan lele senilai Rp. 80 juta saat acara penyerahan KUR BNI di wilayah Jawa Barat di Cirebon, Selasa (26/01). Penyerahan tersebut dilakukan pada acara peresmian jalan tol Kanci - Pejagan oleh Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono. BNI bertindak sebagai arranger sindikasi senilai total Rp. 1.24 Trilyun, BNI memberikan fasilitas pembiayaan senilai Rp. 664,58 juta pada proyek jalan tol sepanjang 35 km tersebut. FOTO ANTARA/Rusli/ed/10
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1522
Tamaño del archivo
572.51 KB
Creada
26/01/2010 14:30 WIB
Fotógrafo
Editor