Limbah minyak hitam di Pantai Batam

  • 3 Mei 2023 12:30
Sejumlah petugas patroli Kesatuan Penjagaan Laut dan Pantai (KPLP) membersihkan tepi pantai dari limbah minyak hitam di Pantai Melayu, Batu Besar, Batam, Kepulauan Riau, Rabu (5/3/2023). Limbah minyak hitam tersebut berasal dari jalur pelayaran dan terbawa arus laut ke tepian pantai. ANTARA FOTO/Teguh Prihatna/tom.
Photo associée
Standard
Informations sur les images
Taille de l'image
5000x3333
Taille du fichier
5.27 MB
Créé
03/05/2023 12:30 WIB
Photographe
Teguh Prihatna
Éditrice
Rahmadi Rekotomo