Aksi tuntut penuntasan masalah sampah impor

  • 23 Agustus 2023 17:55
Sejumlah aktivis dari Ecological Observation and Wetland Conservation (Ecoton) membentangkan poster dan memakai kostum dari sampah plastik dan kertas saat berunjuk rasa di Surabaya, Jawa Timur, Rabu (23/8/2023). Mereka menuntut Gubernur Jawa Timur agar membuat kebijakan dan melakukan pengawasan ketat bersama instansi terkait dalam menanggulangi permasalahan sampah impor di beberapa wilayah di Jawa Timur. ANTARA FOTO/Moch Asim/tom.
Photo associée
Standard
Informations sur les images
Taille de l'image
5000x3334
Taille du fichier
3.27 MB
Créé
23/08/2023 17:55 WIB
Photographe
Moch Asim
Éditrice
Rahmadi Rekotomo