ARUS MUDIK PASAR SENEN

  • 4 Agustus 2013 17:10
Pemudik Kereta Api Majapahit jurusan Pasar Senen-Malang memasuki peron dengan memanggul barang di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Minggu (4/8). Pada H-4 lebaran, sebanyak 18 ribu penumpang diberangkatkan dari Stasiun Pasar Senen menggunakan 29 rangkaian kereta, bagi pengguna rangkaian kereta api tidak terjadi arus puncak karena semua tiket yang dijual sesuai nomor duduk habis terjual. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A/ss/pd/13
Photo associée
Standard
Informations sur les images
Taille de l'image
3504x2332
Taille du fichier
925.45 KB
Créé
04/08/2013 17:10 WIB
Photographe
Wahyu Putro A
Éditrice