APLIKASI PELAPORAN ORANG ASING

  • 30 Maret 2017 19:10
Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Jakarta Pusat Tato Juliadin Hidayawan memberikan sambutan saat sosialisasi Aplikasi Pelaporan Orang Asing (APOA) di Kantor Imigrasi Kelas I Jakarta Pusat, Kamis (30/3). Kegiatan sosialisasi APOA yang diikuti oleh pemilik hotel, penginapan dan perwakilan penjamin orang asing itu untuk memudahkan pelaporan orang asing melalui aplikasi serta mempermudahkan kantor imigrasi dalam memberikan pelayanan kepada orang asing dalam konteks perlindungan. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A/aww/17
Photo associée
Standard
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x2003
Taille du fichier
1.34 MB
Créé
30/03/2017 19:10 WIB
Photographe
Wahyu Putro A
Éditrice