REHABILITASI HUTAN DAN LAHAN DI TEGAL

  • 16 November 2019 19:10
REHABILITASI HUTAN DAN LAHAN DI TEGAL
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar (tengah) meninjau lokasi persemaian bibit Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) kawasan hutan lindung di kaki Gunung Slamet, Dukuh Tengah, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Sabtu (16/11/2019). RHL sebanyak 724.019 berbagai macam jenis pohon seperti pinus oocarpa, sengon, puspa dan cengkih di kawasan hutan lindung wilayah KPH Pekalongan Barat seluas 1.371 hektare itu untuk penghijauan dan antisipasi bencana longsor. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/aww.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2619
Taille du fichier
970.22 KB
Créé
16/11/2019 19:10 WIB
Photographe
Oky Lukmansyah
Éditrice
Andika Wahyu