ATRAKSI POLISI BERMANUVER DENGAN MOGE

  • 11 Februari 2020 18:00
ATRAKSI POLISI BERMANUVER DENGAN MOGE
Sejumlah anggota polwan dari Satuan Lalu Lintas Mabes Polri melakukan manuver dengan motor gede (moge) di sela peresmian Indonesia Safety Driving Center (ISDC) di Serpong, Tangerang Selatan, Banten, Selasa (11/2/2020). ISDC ini nantinya akan menajdi wadah pendidikan keselamatan berkendara untuk semua jenis kendaraan bagi anggota polisi dan masyarakat, dimana pengendara bisa belajar tata cara berkendara mulai dari etika berkendara, pengenalan kendaraan, teknik berkendara hingga manajemen resiko kecelakaan. ANTARA FOTO/Mayra Izzah/Bal/foc.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3177x2118
Taille du fichier
1.95 MB
Créé
11/02/2020 18:00 WIB
Photographe
Muhammad Iqbal
Éditrice
Fanny Octavianus