PENURUNAN NILAI EKSPOR DI KALIMANTAN TENGAH

  • 26 Maret 2021 13:50
PENURUNAN NILAI EKSPOR DI KALIMANTAN TENGAH
Pemilik usaha furnitur menata produknya yang terjual di sentra Industri Kecil Menengah (IKM) di Jalan Sisingamangaraja, Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Jumat (26/3/2021). Menurut data BPS Provinsi Kalteng nilai ekspor di Kalteng pada Januari hingga Desember 2020 tercatat sebesar 1.823,98 juta dolar AS secara kumulatif mengalami penurunan sebesar 15,88 persen, jika dibandingkan tahun 2019 yaitu sebesar 2.168,36 juta dolar AS. ANTARA FOTO/Makna Zaezar/hp.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4004x2669
Taille du fichier
2.21 MB
Créé
26/03/2021 13:50 WIB
Photographe
Makna Zaezar
Éditrice
Hermanus Prihatna