KUNJUNGAN KERJA PANGLIMA TNI DI MANADO

  • 4 September 2021 17:25
KUNJUNGAN KERJA PANGLIMA TNI DI MANADO
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto (tengah) didampingi Kabaharkam Polri Komjen Pol Arief Sulistyanto (kanan) dan Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey (kiri) meninjau pelaksanaan vaksinasi COVID-19 di Kantor Gubernur Sulawersi Utara di Manado, Sulawesi Utara, Sabtu (4/9/2021). Panglima TNI bersama Kabaharkam Polri berada di Manado dalam rangka kunjungan kerja untuk meninjau pelaksanaan serbuan vaksinasi massal serta menghadiri rapat bersama Forkopimda Sulawesi Utara membahas sejumlah hal terkait PPKM dan upaya menghambat penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Adwit B Pramono/wsj.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x1993
Taille du fichier
1.65 MB
Créé
04/09/2021 17:25 WIB
Photographe
Adwit B Pramono
Éditrice
Widodo S Jusuf