ANGGARAN PERBAIKAN JALAN

  • 5 Agustus 2011 13:10
ANGGARAN PERBAIKAN JALAN
JOMBANG, 5/8- PERBAIKAN JALAN. Sejumlah pekerja, melakukan pengerjaan jalan raya yang menghubungkan Jombang-Kediri di Desa Pandanwangi, Jombang, Jawa Timur, Jumat (5/8). Pemerintah Provinsi Jawa Timur mengalokasikan anggaran sebesar Rp 175 miliar dari PAPBD (Perubahan APBD) 2011 untuk perbaikan jalan provinsi di Jatim diantaranya dana rehabilitasi jalan dialokasikan Rp 61 miliar, peningkatan struktur jalan Rp 80 miliar, pembangunan JLS Rp 10 miliar, kegiatan penunjang untuk pengawasan Rp 2,5 miliar dan beli alat unit pemeliharaan rutin Rp 21,5 miliar. FOTO ANTARA/Syaiful Arif/ed/mes/11
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
1371x2048
Taille du fichier
437.86 KB
Créé
05/08/2011 13:10 WIB
Photographe
Syaiful Arif
Éditrice