MASJID TERTUA DI KOTA PEKALONGAN

  • 9 April 2022 21:20
MASJID TERTUA DI KOTA PEKALONGAN
Pengunjung mengabadikan gambar ruangan dalam masjid menggunakan telepon selulernya di Masjid Jami Aulia, Sapuro, Pekalongan, Jawa Tengah, Sabtu (9/4/2022). Berdasarkan penjabaran Ketua Umum Yayasan Masjid Jami Aulia Sapuro KH Ahmad Dananir Dananjoyo, Masjid Jami Aulia Sapuro yang merupakan masjid tertua di Kota Pekalongan itu diperkirakan dibangun pada tahun 1625 Masehi (1035 H) oleh empat orang utusan Demak yaitu Kiai Maksum, Kiai Sulaiman, Kiai Lukman dan Kiai Kudung dengan kayu-kayu penyangga bangunan masjid dan bagian kayu lainnya merupakan sisa pembangunan Masjid Agung Demak yang dibangun pada tahun 1479 Masehi. ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra/wsj.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2672
Taille du fichier
1.73 MB
Créé
09/04/2022 21:20 WIB
Photographe
Harviyan Perdana Putra
Éditrice
Widodo S Jusuf