KOLEKTOR KAIN TENUN NUSANTARA

  • 6 Juli 2022 13:30
KOLEKTOR KAIN TENUN NUSANTARA
Norayani membersihkan koleksi kain tenun berhias rajutan kerang atau Witikau yang diperoleh dari kawasan Sumba Timur di Malang, Jawa Timur, Rabu (6/5/2022). Norayani mengatakan sejak tahun 2017 hingga sekarang, ia telah mengumpulkan sekitar 700 lembar kain tenun dari seluruh wilayah Indonesia karena menyukai keunikan motif, warna dan nilai historisnya yang senilai miliaran rupiah. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/YU
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3456x2304
Taille du fichier
4.78 MB
Créé
06/07/2022 13:30 WIB
Photographe
Ari Bowo Sucipto
Éditrice
Yusran Uccang