PENGAMANAN SIDANG PERDANA DENGAN TERDAKWA MSAT

  • 18 Juli 2022 14:20
PENGAMANAN SIDANG PERDANA DENGAN TERDAKWA MSAT
Personel Korps Brimob berjaga di area Gedung Pengadilan Negeri Surabaya Jalan Arjuno, Surabaya, Jawa Timur, Senin (18/7/2022). Sebanyak 405 anggota kepolisian dikerahkan untuk mengamankan jalannya sidang perdana dengan agenda pembacaan dakwaan dengan terdakwa berinisial MSAT yang terjerat dalam perkara dugaan pencabulan. ANTARA FOTO/Didik Suhartono/hp.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2667
Taille du fichier
3.49 MB
Créé
18/07/2022 14:20 WIB
Photographe
Didik Suhartono
Éditrice
Hermanus Prihatna