RAPAT PARIPURNA DPR

  • 4 Oktober 2022 13:25
RAPAT PARIPURNA DPR
Ketua DPR Puan Maharani (kedua kanan), bersama Wakil Ketua DPR Rachmat Gobel (kiri), Lodewijk Freidrich Paulus (kedua kiri), dan Sufmi Dasco Ahmad (kanan) mengenakan pita hitam bertuliskan DK di lengan saat memimpin rapat Paripurna DPR Ke-8 Masa Persidangan I Tahun Sidang 2022-2023 di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (4/10/2022). Dalam Rapat Paripurna tersebut DPR mengesahkan sembilan Calon Anggota Komnas HAM RI Periode 2022-2027, dan memutuskan mencabut persetujuan Sudrajad Dimyati sebagai Hakim Agung setelah ditetapkan sebagai tersangka, serta menerima Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester (IHPS) I Tahun 2022 beserta Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Semester I Tahun 2022 oleh BPK dan mendengarkan pidato Ketua DPR pada penutupan masa persidangan I tahun sidang 2022-2023. ANTARA FOTO/Galih Pradipta/aww.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2667
Taille du fichier
1.39 MB
Créé
04/10/2022 13:25 WIB
Photographe
Galih Pradipta
Éditrice
Andika Wahyu