HASIL SURVEI NASIONAL LITERASI INKLUSI KEUANGAN 2022

  • 29 Oktober 2022 18:40
HASIL SURVEI NASIONAL LITERASI INKLUSI KEUANGAN 2022
Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar (keempat kanan) berbincang dengan Anggota Dewan Komisioner Bidang Edukasi dan Perlindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi (ketiga kiri), Kepala Eksekutif Pengawas IKNB Ogi Prastomiyono (ketiga kanan), Deputi Komisioner OJK Institute dan Keuangan Digital, Imansyah (kedua kanan), Direktur Eksekutif LPS, Rudi Rahman (kanan), Executive Vice President Center of Digital PT. BCA, Nathalya Wani Sabu (kiri), dan Deputi Komisioner Edukasi dan Perlindungan Konsumen OJK, Sarjito (kanan) saat penyampaian Hasil Survei Nasional Literasi Inklusi Keuangan tahun 2022 pada Puncak Bulan Inklusi Keuangan di Jakarta, Sabtu (29/10/2022). Menurut OJK, hasil Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK) 2022 menunjukkan indeks literasi keuangan masyarakat Indonesia sebesar 49,68 persen dan inklusi keuangan sebesar 85,10 persen, meningkat dibandingkan tahun 2019 indeks literasi keuangan 38,03 persen dan inklusi keuangan 76,19 persen. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/tom.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2667
Taille du fichier
2.16 MB
Créé
29/10/2022 18:40 WIB
Photographe
M Risyal Hidayat
Éditrice
Rahmadi Rekotomo