PERAMPOKAN DI RUMAH DINAS WALI KOTA BLITAR

  • 12 Desember 2022 09:05
PERAMPOKAN DI RUMAH DINAS WALI KOTA BLITAR
Petugas memasang garis polisi saat olah TKP di Rumah Dinas (Rumdin) Wali Kota (Walkot) Blitar, Jawa Timur, Senin (12/12/2022). Kapolres Blitar Kota AKBP Argo Wiyono dalam keterangan resminya mengatakan jika pelaku sempat menyekap Wali Kota Blitar Santoso beserta istri dan empat orang petugas Satpol PP yang berjaga, dan membawa sejumlah perhiasan serta uang senilai Rp400 juta. ANTARA FOTO/Humas Polres Blitar Kota/rwa.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2667
Taille du fichier
2.72 MB
Créé
12/12/2022 09:05 WIB
Photographe
Humas Polres Blitar Kota
Éditrice
Puspa Perwitasari