Vaksin rabies di Pontianak

  • 17 Juni 2023 17:50
Vaksin rabies di Pontianak
Tiga warga menunggu giliran vaksinasi rabies untuk anjing peliharaan mereka di Klinik Hewan Purnama di Pontianak, Kalimantan Barat, Sabtu (17/6/2023). Pemberian vaksin rabies pada hewan peliharaan tersebut bertujuan untuk mengantisipasi mewabahnya penyakit rabies, karena berdasarkan data Dinkes Provinsi Kalimantan Barat bahwa terhitung sejak Januari hingga 7 Juni 2023 telah terdapat 1.775 kasus gigitan di daerah setempat. ANTARA FOTO/Jessica Helena Wuysang/nz
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
5000x3333
Taille du fichier
2.8 MB
Créé
17/06/2023 17:50 WIB
Photographe
Jessica Helena Wuysang
Éditrice
Zarqoni Maksum