Kabut asap kebakaran semakin tebal

  • 28 Juni 2023 17:45
Kabut asap kebakaran semakin tebal
Petugas mengatur lalu lintas jalan provinsi Tegal-Pemalang yang diselimuti asap tebal kebakaran lahan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Desa Dermasuci, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Rabu (28/6/2023). Kebakaran lahan TPA meluas sehingga menimbulkan kabut asap tebal yang menyebabkan terganggunya aktivitas pengguna jalan dengan jarak pandang berkisar antara lima hingga 10 meter, mata perih dan pernapasan sesak. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/foc.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4389x2926
Taille du fichier
497.5 KB
Créé
28/06/2023 17:45 WIB
Photographe
Oky Lukmansyah
Éditrice
Fanny Octavianus