Objek Wisata Goa Boki Maruru tercemar aktivitas tambang

  • 31 Agustus 2023 17:45
Objek Wisata Goa Boki Maruru tercemar aktivitas tambang
Seorang pemuda yang tergabung dalam gerakan Save Sagea mangambil sampel air sungai saat berkunjung di Objek Wisata Goa Boki Maruru yang tercemar di Desa Sagea, Kecamatan Weda Utara, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, Kamis (31/8/2023). Objek wisata Goa Boki Maruru yang diharapkan menjadi kawasan geopark nasional itu, kini tidak lagi dikunjungi wisatawan sebab airnya menjadi keruh akibat tercemar material tanah yang diduga berasal dari aktivitas pertambangan sehingga pemerintah daerah menutup sementara kawasan objek wisata tersebut. ANTARA FOTO/Andri Saputra/Spt.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4544x3084
Taille du fichier
833.61 KB
Créé
31/08/2023 17:45 WIB
Photographe
Andri Saputra
Éditrice
Saptono