Harga kemiri naik memasuki musim gugur kering

  • 18 September 2023 19:20
Harga kemiri naik memasuki musim gugur kering
Warga menjemur kemiri di Desa Uwemanje, Kinovaro, Sigi, Sulawesi Tengah, Senin (18/9/2023).Harga kemiri kupas di tingkat pedagang pengumpul di wilayah itu naik dari rata-rata Rp37 ribu per kilogram menjadi Rp40 ribu per kilogram, sedangkan kemiri mentah (belum dikupas) naik dari rata-rata Rp7 ribu menjadi Rp8 ribu per kilogram yang disebabkan menurunnya produksi memasuki musim gugur kering bagi pohon kemiri hutan di wilayah itu. ANTARA/Basri Marzuki/rwa.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2661
Taille du fichier
2.36 MB
Créé
18/09/2023 19:20 WIB
Photographe
Basri Marzuki
Éditrice
Puspa Perwitasari